BI perkuat struktur industri sistem pembayaran, begini caranya!
Jakarta, IDN Times – Bank Indonesia (BI) menegaskan akselerasi digitalisasi pembayaran di Indonesia harus dibarengi dengan penguatan struktur industri sistem pembayaran agar semakin andal, aman, dan berdaya tahan. Penegasan ini menjadi inti reformasi pengaturan industri sistem pembayaran yang terus didorong BI. Komitmen tersebut disampaikan dalam a…