IHSG Tembus 8.000! Naik 4,84% dalam Seminggu
Ifonti.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir ke zona merah pada akhir perdagangan Jumat (15/8/2025). IHSG ditutup melemah 0,41% atau turun 32,87 poin ke level 7.898,37. Namun dalam sepekan terakhir, IHSG sudah melesat 4,84%. Lonjakan pada indeks komposit dalam negeri ini tak luput dari masuknya aliran dana dari investor asing. Pada perdagangan Jumat (15/8/2025), investor asing Ifonti.com buy Rp 1,31 triliun. Sementara…