Waskita Karya (WSKT) garap kawasan DPR di IKN, nilai kontraknya Rp 1,84 triliun

Ifonti.com JAKARTA. PT Waskita Karya Tbk (WSKT) mendapat kontrak baru di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. WSKT akan membangun Gedung dan Kawasan Lembaga DPR RI di IKN senilai Rp1,84 triliun. Penandatanganan kontrak kerja yang dilakukan di Kantor Kemenko 4 IKN garapan Waskita Karya tersebut dihadiri langsung oleh Ketua Otorita IKN (OIKN) Basuki Hadimuljono. Proyek itu akan diselesaikan dalam kurun waktu dua tahun, sehingga diharapkan pada…

Siap-Siap! Trump Segera Umumkan Bos Baru The Fed Pengganti Powell

Presiden Trump segera umumkan pengganti Ketua The Fed Jerome Powell. Pengumuman diperkirakan sebelum Natal tahun ini.

Kelakar Prabowo ke Gubernur BI: Saya Mau Copy Presentasi Anda

Prabowo memuji presentasi Gubernur BI Perry Warjiyo dan menekankan pentingnya eksekusi nyata program untuk membantu rakyat miskin dalam Pertemuan Tahunan BI di Jakarta.

Daftar Arah Bauran Kebijakan BI 2026, Ada DHE SDA Meski Dievaluasi Prabowo

Bank Indonesia (BI) akan menurunkan suku bunga, memperkuat kebijakan makroprudensial, mempercepat digitalisasi sistem pembayaran, dan mendalami pasar uang pada 2026.

Kepala DEN AS Jadi Calon Kuat Bos The Fed Gantikan Powell

Kevin Hassett, Direktur Dewan Ekonomi Nasional AS, menjadi kandidat kuat pengganti Jerome Powell sebagai Ketua The Fed. Trump ingin sosok yang dekat dengannya dan mendukung pemangkasan suku bunga.

Suryo Utomo Diperiksa Kejagung: Kasus Pajak Eks Dirjen Kemenkeu Mencuat!

Kejagung periksa eks Dirjen Pajak Suryo Utomo terkait dugaan korupsi pajak 2016-2020, guna melengkapi berkas perkara dan memperkuat pembuktian.