Erajaya Swasembada (ERAA) bakal buyback saham hingga Rp150 miliar

Erajaya Swasembada (ERAA) berencana melakukan buyback saham senilai maksimal Rp150 miliar untuk menjaga stabilitas harga saham di tengah volatilitas pasar.

Saham Lapis Kedua Potensi Cuan: ELSA, SIDO, dan Pilihan Lainnya!

Saham lapis kedua seperti ELSA dan SIDO berpotensi cuan jelang akhir tahun, didorong permintaan dan dividen menarik. IHSG menguat signifikan.