BI Malang Nilai Tekanan Inflasi Bulanan Kota Malang pada Oktober 2025 Turun

Inflasi bulanan Kota Malang pada Oktober 2025 turun ke 0,31% berkat koordinasi TPID dan BI. Inflasi tahunan terkendali di 2,79%, dipengaruhi harga emas, telur, cabai, dan daging ayam.

BI: Inflasi Jakarta September 2025, Terjaga di Bawah Inflasi Nasional

BI mencatat Inflasi Jakarta September 2025 tercatat 0,13% (mtm), lebih rendah dari nasional 0,21% (mtm), dipicu kenaikan harga makanan dan emas.