ADHI Buka-bukaan Soal Polemik Tiang Monorel Jakarta: Apa Kata Mereka?

Ifonti.com JAKARTA. PT Adhi Karya Tbk (ADHI) buka suara terkait polemik tiang monorel di DKI Jakarta. Asal tahu saja, tiang monorel yang berada di wilayah Jalan Rasuna Said dan Kawasan Senayan itu sudah terbengkalai selama sekitar 20 tahun. Corporate Secretary PT Adhi Karya Tbk, Rozi Sparta bilang, manajemen Adhi Karya telah melakukan pertemuan dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk membahas langkah pendampingan hukum atas rencana…

Wijaya Karya (WIKA) Targetkan Tol Serang – Panimbang Seksi 2 Beroperasi 2026

Ifonti.com JAKARTA. PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) menargetkan Tol Serang – Panimbang Seksi 2 Rangkasbitung – Cileles akan beroperasi pada tahun 2026. Direktur Utama WIKA, Agung BW mengatakan, perseroan terus mempercepat pembangunan Jalan Tol Serang – Panimbang sebagai salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN). Prroyek ini diharapkan dapat meningkatkan konektivitas dan mendorong pertumbuhan ekonomi wilayah Banten Tengah hingga Banten Selatan….

CGAS Resmikan CNG Station Grobogan: Energi Bersih untuk Jawa Tengah!

Ifonti.com JAKARTA. PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS) meresmikan beroperasinya Compressed Natural Gas (CNG) Station di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah pada 30 September 2025. Ini menandakan ekspansi CGAS ke pasar Jawa Tengah. Direktur Utama Citra Nusantara Gemilang, Andika Purwonugroho, menuturkan pembangunan CNG Station Grobogan merupakan langkah penting dalam memperkokoh posisi CGAS di sektor energi. “CNG Station Grobogan merupakan…

Adhi Karya (ADHI) dan Anak Usaha Kembangkan Hunian TOD untuk Program 3 Juta Rumah

Ifonti.com JAKARTA. Kinerja PT Adhi Karya Tbk (ADHI) ikut serta dalam program tiga juta rumah besutan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Lewat anak usahanya, PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP), ADHI mengembangkan hunian yang terintegrasi dengan transportasi publik. Sebagai pengembang properti dengan konsep Transit Oriented Development (TOD), ADCP fokus menyediakan hunian berkualitas yang juga memudahkan mobilitas masyarakat melalui…