Reshuffle Kabinet: IHSG Terjun Bebas, Menkeu Baru Jadi Harapan?
Ifonti.com MAKASSAR — Reshuffle kabinet yang dilakukan Presiden Prabowo Subianto pada Senin (8/9/2025) menarik perhatian besar dari dunia usaha. Salah satu sorotan utama adalah pergantian Menteri Keuangan, di mana Purbaya Yudhi Sadewaresmi ditunjuk menggantikan Sri Mulyani Indrawati. Perdagangan hari Senin sore pasar modal sempat bergejolak. IHSG ditutup melemah 100,50 poin atau 1,28 persen ke level 7.766. Ketua Kadin Sulsel, Andi Iwan…