Rupiah Potensi Naik! Dolar AS Melemah Jadi Angin Segar
Ifonti.com JAKARTA. Nilai tukar rupiah diperkirakan akan menguat terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan awal pekan, Senin (8/9/2025). Penguatan rupiah ditopang oleh pelemahan dolar AS setelah rilis data tenaga kerja non-farm payrolls (NFP) yang kembali mengecewakan. Analis mata uang Doo Financial Futures, Lukman Leong, menyebut pelemahan dolar AS menjadi sentimen global paling dominan yang memberi ruang apresiasi bagi rupiah….