Saham IMPC Melonjak 178%, BEI Hentikan Perdagangan!
Ifonti.com JAKARTA. Saham PT Impack Pratama Industri Tbk (IMPC) melambung hingga menyentuh batas auto rejection atas pada Selasa (12/8/2025). Imbasnya perdagangan saham IMPC dihentikan kembali oleh Bursa Efek Indonesia (BEI). Pada perdagangan Selasa (12/8/2025), harga saham IMPC ditutup naik 25% ke level Rp 825 per saham. Alhasil, BEI kembali mensuspensi perdagangan IMPC mulai sesi pertama perdagangan Rabu (13/8/2025). Penghentian sementara…