Harga Saham COIN Masih Melejit di Perdagangan Kamis (7/8), Ini Sebabnya
Ifonti.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada perdagangan Kamis (7/8/2025), mengikuti tren positif bursa regional. Mengutip data RTI pukul 09.20 WIB, IHSG naik 0,61% atau 45,98 poin ke level 7.549,73. Pada saat yang bersamaan, pergerakan harga saham PT Indokripto Koin Semesta Tbk (COIN) pun ikut melejit. Hingga perdagangan pukul 11.10 WIB, saham COIN diperdagangkan di level Rp 1.885 per saham atau melonjak 24,83%…