Bali Towerindo (BALI) listing sukuk ijarah Rp 1,35 triliun, hari ini (8/12)

Ifonti.com JAKARTA. PT Bali Towerindo Sentra Tbk akan mencatatkan sukuk ijarah berkelanjutan I tahap III tahun 2025 pada Senin (8/12/2025). Rencana tersebut terungkap dalam keterbukaan informasi di BEI pada Jumat (5/12/2025). Emiten berkode BALI tersebut akan menawarkan sukuk ijarah berkelanjutan I tahap III senilai Rp 1,35 triliun. Sukuk ijarah ini bagian dari penawaran umum berkelanjutan yang telah mendapatkan izin efektif sejak 9 Desember…

Pergerakan indeks dollar stagnan bikin alternatif safe haven mulai dilirik

Ifonti.com – JAKARTA. Indeks dolar Amerika Serikat (AS) bergerak stagnan pada akhir pekan Jumat (5/12). Namun, ruang koreksi dinilai tidak besar dan masih rawan berbalik arah akibat sentimen geopolitik dan arah kebijakan bank sentral. Mengutip Trading Economics, Jumat (5/12), indeks dolar (DXY) tercatat naik tipis 0,003% ke 98,992 secara harian, namun turun 0,74% dalam sebulan terakhir. Kepala Ekonom Bank BCA, David Sumual, menilai tekanan…

DMO batubara bakal diperketat, cermati rekomendasi ADRO, ITMG, PTBA dan UNTR

Ifonti.com JAKARTA. Rencana pemerintah mengetatkan kewajiban Domestic Market Obligation (DMO) batubara pada 2026 dinilai dapat menekan kinerja emiten sektor ini. Kekhawatiran pasar kian besar karena wacana tersebut muncul di tengah tren harga global yang melemah dan rencana pemangkasan produksi nasional. Di tengah ketidakpastian itu, sejumlah analis merilis rekomendasi terbaru untuk saham-saham batu bara yang dinilai masih memiliki katalis…

Simak arah IHSG pekan ini jelang potensi pemangkasan bunga The Fed

Ifonti.com JAKARTA. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bakal dipengaruhi oleh hasil rapat Federal Open Market Committee (FOMC). Di mana, The Fed diproyeksikan berpotensi memangkas suku bunga acuannya. Pengamat Pasar Modal & Co-Founder Pasar Dana Hans Kwee menuturkan walaupun data ekonomi Amerika Serikat (AS) yang dirilis pasca penutupan pemerintah 43 hari cukup beragam, tetapi tetap mendukung pemangkasan bunga 25 basis point…