Menuju 2026, BI dan Bank Sentral Thailand uji ruang pelonggaran moneter

Bank Indonesia dan Bank Sentral Thailand menghadapi 2026 dengan kebijakan moneter berbeda; Thailand memangkas suku bunga untuk melemahkan baht, sementara Indonesia menahan suku bunga untuk menjaga stabilitas rupiah.

Beda arah dengan BI rate, bank sentral Thailand pangkas bunga ke level terendah sejak 2022

Bank Sentral Thailand memangkas suku bunga ke 1,25% untuk mendukung ekonomi yang tertekan penguatan baht dan ketidakpastian politik, berbeda dengan BI yang menahan suku bunga.