IHSG Cetak Rekor ATH Baru, DCII, DSSA, hingga ASII jadi Penopang

IHSG cetak rekor baru di 2025, didukung saham DCII, DSSA, dan ASII. IHSG capai level tertinggi 8.355, naik 17,18% ytd. Saham multibagger konglomerat jadi penopang utama.