IHSG Berpotensi Konsolidasi Rabu (1/10), MNC Sekuritas Sarankan AMRT hingga SMGR
Ifonti.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak konsolidasi pada perdagangan Rabu (1/10/2025). Pada perdagangan Selasa (30/9), IHSG melemah 0,77% dan menutup sesi di level 8.061. Baca Juga: Bursa Asia Bergerak Campuran Rabu (1/10) Pagi, Investor Waspadai Potensi Shutdown AS Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana menilai, pergerakan IHSG kemarin masih didominasi oleh tekanan jual. Ia melihat dalam jangka pendek,…