Katalis Positif Saham Bank Himbara, 84% Dana Injeksi Pemerintah Mulai Mengucur

Saham bank Himbara naik setelah 84% dana injeksi pemerintah Rp200 triliun terealisasi, menurunkan CoF dan mendorong pertumbuhan kredit hingga 10% YoY akhir 2025.

Menakar Peluang Rebound Saham Bank BMRI, BBNI Cs di Era Suku Bunga Rendah

Saham bank seperti BMRI & BBNI berpotensi rebound di era suku bunga rendah, didukung peningkatan likuiditas dan ekspektasi penyaluran kredit yang lebih tinggi.