Bursa Suspensi 5 Saham Sekaligus Hari Ini (22/10), Ada PGLI, MORA hingga TRUE

BEI menghentikan sementara perdagangan lima saham, termasuk PGLI dan MORA, mulai hari ini, Rabu (22/10/2025), akibat lonjakan harga yang signifikan.

Pilah-pilih Saham Properti Kala PPN DTP Diperpanjang, SMRA hingga BSDE Layak Koleksi

Perpanjangan insentif PPN DTP hingga 2027 di sektor properti berpotensi meningkatkan kinerja saham seperti SMRA dan BSDE, meski belum sepenuhnya tercermin di pasar.

Pengendali PIK 2 (PANI) Lepas 178 Juta Saham, Kantongi Dana Rp2,5 Triliun

PT Multi Artha Pratama, pengendali PANI, melepas 178,23 juta saham senilai Rp2,5 triliun untuk meningkatkan porsi publik dan likuiditas saham.