IHSG Terkapar Awal Agustus! Sentimen AS Tekan Bursa Asia
Ifonti.com JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terkoreksi pada awal perdagangan Agustus, Senin (4/8/2025), seiring tekanan dari sentimen negatif eksternal, khususnya dari Amerika Serikat (AS). Mengacu pada data RTI pukul 09.09 WIB, IHSG turun 0,44% atau 33,055 poin ke level 7.504,713. Sebanyak 250 saham melemah, 216 saham menguat, dan 198 stagnan. Total volume perdagangan mencapai 2,68 miliar saham dengan nilai transaksi sebesar Rp…