Alasan sekuritas revisi turun rating saham PTBA meski ramai disasar pemodal asing

Sinarmas Sekuritas menurunkan rating saham PTBA dari add atau setara beli menjadi netral meski saham ini ramai diakumulasi investor asing.

Dividen Batu Bara Turun? Hitung Proyeksi Dividen di Tengah Kinerja Loyo

Emiten batu bara alami penurunan kinerja hingga Q3 2025, proyeksi dividen turun 20%-30%, namun PTBA, ITMG, HRUM, ADRO tetap stabil berkat balance sheet kuat.