Sepi Pencatatan Saham di BEI, Ini Kata BRI Danareksa Sekuritas

Tren IPO di BEI sepi, namun BRI Danareksa Sekuritas optimis pertumbuhan positif hingga 2025. Penurunan suku bunga BI diharapkan meningkatkan minat investor.

Bergerak Lawan Arus, Saham di Papan Akselerasi Menguat saat IHSG Longsor

Saham papan akselerasi naik 9,03% saat IHSG turun akibat demo. Investor domestik spekulatif, pilih saham ‘hidden gem’. Disarankan beli saham blue chip.

BI: Inflasi Tahunan Terkendali Berkat Sinergi Pusat dan Daerah

Jakarta, IDN Times – Bank Indonesia menegaskan laju inflasi indeks harga konsumen (IHK) pada Agustus tetap terkendali dalam kisaran 2,5 plus minus 1 persen, didorong oleh deflasi pada kelompok volatile food and administred prices. Bila merinci data BPS, IHK pada Agustus tercatat deflasi sebesar 0,08 persen (mtm), sehingga tahunan inflasi IHK menuru…

Mengulik Strategi Cuan Para Trader, Mudah Bagi Pemula, Tajam Bagi yang Pro

Ifonti.com Tahun 2025 penuh kejutan di pasar global. Pergerakan harga emas yang fluktuatif, naik turunnya USD akibat kebijakan suku bunga The Fed, serta gejolak geopolitik membuat banyak trader kebingungan mencari momen entry yang tepat. Biasanya menjelang akhir tahun, volatilitas dan volume pasar meningkat. Ini momen penting untuk memperbaiki strategi trading agar lebih siap hadapi Q4. Di situasi seperti ini, trader membutuhkan alat bantu…

BEI Cabut Suspensi untuk Saham MLPT, HOPE, dan KONI Mulai Sesi I Hari Ini (2/9)

Ifonti.com JAKARTA. PT Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka kembali perdagangan saham PT Multipolar Technology Tbk (MLPT), PT Harapan Duta Pertiwi Tbk (HOPE), PT Perdana Bangunan Pusaka Tbk (KONI) mulai perdagangan sesi I hari ini, Selasa (2/9/2025). Mengacu surat Pengumuman BEI pada 1 September 2025, ketiga saham tersebut sudah dapat diperdagangkan kembali di Pasar Reguler dan Pasar Tunai mulai sesi pertama pada Selasa, (2/9/2025). Adapun…

Cita Mineral Investindo (CITA) Tambah Modal di Kalimantan Aluminium Industry

Ifonti.com JAKARTA. PT Cita Mineral Investindo Tbk (CITA) melakukan peningkatan modal disetor dan modal ditempatkan pada PT Kalimantan Aluminium Industry (KAI). Dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), pada 29 Agustus 2025 lalu KAI menerbitkan 1.896.312 saham baru dengan nilai nominal sebesar Rp 1.896.312.000.000. Saham baru tersebut telah diambil bagian oleh CITA sebanyak 237.039 saham dengan total nominal sebesar Rp…

Mau Punya Investor Strategis Baru, Pengendali Mulai Cicil Jual Saham Leyand (LAPD)

Ifonti.com JAKARTA. PT Leyand International Tbk (LAPD) dikabarkan menjadi incaran investor strategis untuk melancarkan aksi backdoor listing. Ini seiring dengan aksi penjualan saham oleh pemegang saham pengendalinya, yakni Layman Holdings Pte Ltd. Mulai dari 18 Juli 2025, Layman Holdings Pte Ltd menjual 80 juta saham LAPD dengan harga Rp 25 per saham. Usai transaksi, kepemilikan Layman Holding menyusut dari 1,2 miliar atau 30,26% menjadi…

Saratoga (SRTG) Jual 211,10 Juta Saham Merdeka Copper Gold (MDKA), Ini Alasannya

Ifonti.com – JAKARTA. PT Saratoga Investama Sedaya Tbk (SRTG) menjual kepemilikan sahamnya di PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA). Melansir keterbukaan informasi tanggal 1 September 2025, SRTG melepas 211.103.896 alias 211,20 juta saham MDKA. Saham yang ditransaksikan itu merupakan saham biasa dengan status kepemilikan langsung oleh SRTG. Transaksi saham itu dilakukan pada tanggal 26 Agustus 2025. Harga penjualan sebesar Rp 1.925 per saham. Baca…

UBS Group AG Tambah Kepemilikan Saham di Bumi Resources (BUMI)

Ifonti.com JAKARTA. PT Bumi Resources Tbk (BUMI) mengumumkan adanya pembelian saham emiten tersebut oleh UBS Group AG. Mengacu keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), pada 25 Agustus 2025 UBS Group AG melakukan transaksi pembelian saham BUMI sebanyak 90.980.600 saham dengan Harga transaksi sebesar Rp 111,9204 per saham. Dengan begitu, UBS Group AG mengeluarkan dana senilai Rp 10,18 miliar. “UBS membeli saham untuk kegiatan…