Rekomendasi saham pekan depan saat IHSG diramal konsolidasi, ada BSDE & ANTM cs

IHSG diprediksi konsolidasi pekan depan; saham BSDE, ANTM, dan lainnya direkomendasikan untuk dicermati dengan strategi buy on weakness.

Pasar saham 2026 diyakini prospektif, intip racikan reksa dana Manulife Aset (MAMI)

Manulife Aset Manajemen Indonesia (MAMI) optimistis pasar saham 2026 akan tumbuh. MAMI pun telah mempersiapkan sektor-sektor saham pilihannya.

Musim lesu, saham-saham royal tebar dividen, BBCA, ADRO cs

IDX High Dividend 20 melemah 0,19% di 2025, berbanding terbalik dengan IHSG yang naik 20,59%, efek dari fundamental konstituen yang tidak sesuai ekspektasi

IHSG Cetak Rekor Tertinggi Baru! Saham ASII, TLKM, BBRI Jadi Pendorong

IHSG mencetak level ATH baru dengan membukukan penguatan sebesar 0,33% atau 28,40 poin menuju level 8.640,19 pada perdagangan hari ini, Kamis (4/12/2025).

Daftar Perusahaan IPO yang Warnai Satu Tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran

Dalam satu tahun pemerintahan Prabowo-Gibran, 28 perusahaan IPO, dengan 23 di antaranya pada 2025. Sektor dominan: industri dasar dan logistik.

Saham Pilihan BRI Danareksa Oktober 2025: INCO, TLKM, AADI Masuk Radar!

BRI Danareksa rekomendasikan saham BBCA, TLKM, INCO, dan AADI untuk Oktober 2025, dengan fokus pada sektor bank, telekomunikasi, dan komoditas.

5 Sektor Top Dongkrak Ekonomi RI: Peluang Saham INDF, ANTM?

Sejumlah sektor saham menarik untuk dikoleksi menyusul data pertumbuhan ekonomi kuartal II/2025.